Selasa, 06 November 2012

Curcol on Giveaway @situkangnyampah Blog:)

Akhir-akhir ini...saya lagi suka sekali browsing blog. Istilah kerennya : blogwalking. Ternyata memang mengasyikkan dan addicted sekali, saya jadi keteteran *jitak diri sendiri.

Di suatu sore, saya menemukan blog @situkangnyampah dan ada giveaway di sana. Pertanyaannya menggelitik dan hadiahnya (ga usah ditanyalagi) amatlah menarik. Syarat ngikutnya amatlah mudah bin guampang, comment jawaban atas pertanyaan empunya blog.

Pertanyaannya :
 "Hadiah apa yang paling berkesan yang pernah elo terima dari seseorang? Apa alasannya?"


Yang terbersit pertama adalah kado dari Bokap. dan curcol-lah saya di comment blognya. Silakan dibaca. Oiya...ikut giveawaynya juga yah...sekalian barengan saya baca2 blognya. Bagus :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar